Repository Intan

Tentang Repository Intan

Repositori merupakan salah satu sistem informasi digital akademik yang berfungsi untuk menyimpan, mengelola, dan melestarikan semua karya ilmiah (skripsi, tesis, jurnal) dari sebuah institusi. Tujuannya adalah memastikan akses terbuka (Open Access) global terhadap hasil riset, sehingga pengetahuan dapat disebarluaskan dengan mudah dan kredibel